Documentation pages_HK_ID
List view
Belanja & Paket
Belanja & Paket
Dokumentasi
Dokumentasi
Apakah Saya Perlu Mengajukan Visa untuk Ikut Majikan Liburan ke China?
Apakah Saya Perlu Mengajukan Visa untuk Ikut Majikan Liburan ke Eropa?
Apakah Saya Perlu Mengajukan Visa untuk Ikut Majikan Liburan ke Selandia Baru?
Bagaimana Cara Mengecek Status E-PMI Saya?
Bagaimana Cara Daftar Peduli WNI?
Bagaimana Cara Memperpanjang Paspor di KJRI Hong Kong?
Hari Libur
Hari Libur
Berapa Banyak Hari Libur di Hong Kong pada Tahun 2024?
Berapa Banyak Hari Libur di Hong Kong pada Tahun 2025?
Apa saja Tempat Wisata di Hong Kong?
Dimana Saya bisa Bertemu dengan TKW lainnya di Hong Kong?
Dimana Restoran Indonesia di Hong Kong?
Dimana Lokasi Masjid di Hong Kong?
Dimana Gereja Indonesia di Hong Kong?
Apa saja Tempat Wisata di Macau?
Info Dokter dan Obat
Info Dokter dan Obat
Saya Tidak Enak Badan, Klinik Mana yang Sebaiknya Saya Kunjungi?
Saya Butuh ke Dokter Kandungan, Klinik Mana yang Sebaiknya Saya Kunjungi?
Gigi Saya Sakit Sekali, Klinik Mana yang Sebaiknya Saya Kunjungi?
Apakah Ada Klinik Gigi/Dental Gratis di Hong Kong?
Bagaimana Cara Mendaftar dan Mengatur Aplikasi HA Go?
Bagaimana Cara Booking Rumah Sakit atau Klinik melalui HA Go?
Isi Pulsa/Data
Isi Pulsa/Data
Kirim Uang/Tukar Uang/Perbankan
Kirim Uang/Tukar Uang/Perbankan
Bagaimana Cara Mengirim Uang dari Hong Kong ke Indonesia?
Dimana Kantor Cabang dan Mesin ATM Bank Indonesia di Hong Kong?
Bagaimana Cara Mendaftar dan Mengatur TNG Wallet?
Bagaimana Cara Top-up TNG Wallet?
Bagaimana Cara Mengaktifkan FPS di TNG Wallet?
Bagaimana Cara Transfer Uang ke e-Wallet Menggunakan TNG Wallet?
Bagaimana Cara Transfer Uang ke Dana Menggunakan TNG Wallet?
Bagaimana Cara Verifikasi WeChat ID?
Bagaimana Cara Transfer Uang Menggunakan WeChat (WeRemit)?
Bagaimana Cara Transfer Uang Menggunakan WeChat (FPS)?
Bagaimana Cara Mendaftar dan Mengatur Panda Remit?
Bagaimana Cara Transfer Uang Menggunakan Panda Remit?
Bagaimana Cara Mendaftar dan Mengatur Western Union?
Bagaimana Cara Transfer Uang Menggunakan Western Union?
Bagaimana Cara Top-up Alipay HK?
Bagaimana Cara Transfer Uang Menggunakan Alipay HK?
Bagaimana Cara Mendaftar dan Mengatur Yourpay?
Bagaimana Cara Transfer Uang Menggunakan Yourpay?
Tahukah Anda kalau Kirim Uang ke Rumah Bisa Lewat Toko Chandra?
Bagaimana Cara Mendaftar dan Mengatur EUI Money?
Bagaimana Cara Transfer Uang Menggunakan EUI Money?
Bagaimana Cara Meminjam Uang Secara Legal di Hong Kong?
Kontak Darurat
Kontak Darurat
Pekerjaan Rumah
Pekerjaan Rumah
Bagaimana Cara Mengirim Uang dari Hong Kong ke Indonesia?
Kirim Uang ke Rumah
Kami memahami bahwa mengirimkan uang ke rumah adalah bagian penting dari perjalanan Anda sebagai pekerja di Hong Kong. Untuk membuat proses ini berjalan lancar, kami telah menyusun daftar opsi pengiriman uang yang nyaman dan hemat biaya khusus untuk Anda. Di bawah ini adalah cara mudah mengirim uang ke rumah dan pastikan uang hasil jerih payah Anda sampai ke orang yang Anda sayangi dengan mudah.
WeChat (WeRemit)
PandaRemit
- Metode Transfer:
- FPS transfer
- Online bank transfer
WesternUnion
- Biaya Transfer:
- Kartu Kredit:
- Biaya: HKD 15
- Waktu pemrosesan: 0-2 hari kerja
- Transfer Bank:
- Biaya: HKD 0
- Waktu pemrosesan: 2-3 hari kerja
- Tap&Go Wallet:
- Biaya: HKD 0
- Waktu pemrosesan: 0-2 hari kerja
- Limit Transfer:
- Online: HKD 7,500 per transfer
- Offline: berbeda tiap agent
- Kontak:
- Western Union Website
- Telepon: +85221179088
- Lokasi Agen Western Union
YourPay
- Aplikasi: Android
- Kontak:
- Nomor Customer Service ASLI:
- +62 81383093943
- +62 82180007622
- +62 82180007611
- +62 82180007355
- +62 82122331277
- +62 82112027284
- +62 82112027275
- +62 81296554819 (CS Hong Kong)
- +62 82180007315
- +62 82323246228
- +62 82137738861
- Email: customercare@yourpay.co
BNI Remittance
- Cabang untuk pengiriman uang dan buka rekening:
- Cabang Causeway Bay
- Alamat: Flat/RM5 on G/F, Nos 1-7 Keswick Street, Causeway Bay, Hong Kong
- Cara ke Sana: MTR Causeway Bay - Exit E
- Telepon: +852 28908082
- Cabang Yuen Long
- Alamat: Shop No. 105 1/F, Hop Yick Commercial Centre, 33 Hop Choi Street, Yuen Long, New Territories
- Cara ke Sana: MTR Yuen Long - Exit E
- Telepon: +852 26269039
- Cabang Tsuen Wan
- Alamat: Shop No. 209 2/F, Lik Sang Plaza Foo Yu Building, 269 Castle Peak Road, Tsuen Wan, New Territories
- Cara ke Sana: MTR Tsuen Wan -Exit A1
- Telepon: +852 31269338
- Registrasi Akun
Chandra Remittance
- Kontak
- Telepon: +852 6388 7837
TNG Wallet - SEMUA SERVICE TNG AKAN TUTUP PADA 9 DESEMBER
- Metode Transfer:
- Rekening Bank-bank Indonesia
- e-Wallet: GoPay, OVO, Dana, ShopeePay, Link Aja, Paytren, Astra Pay, IMkas
- Cash Pick-up: Alfamart, Cash Pickup BCA, POS Indonesia
- Limit Transaksi:
- Maximum:
- Bank Transfer: Rp 50 juta (max. HKD 100,000 per hari)
- Pengambilan tunai: Rp 25 juta (max. HKD 100,000 per hari
- Opsi Top-up:
- Lokasi Toko 7-Eleven
- Lokasi Toko Circle K
- Coin Cart Schedule and Location
- JETCO ATM
- Internet Banking (Bank of China, Chiyu Bank, Nanyang Commercial Bank)
- Customer Center:
- Causeway Bay Service Centre @ Indo Market
- Alamat: G/F 1-7 Shelter Street, Causeway Bay, HK
- Cara ke Sana: MTR Causeway Bay - Exit E
- Jam Operasional:
- Sabtu 10:00 - 18:00
- Minggu 09:00 - 18:00
- Kantor Pusat TNG Wallet
- Alamat: 9/F Olympia Plaza, 255 King’s Road, Fortress Hill, HK
- Cara ke Sana: MTR Fortress Hill - Exit A
- Jam Operasional: Senin sampai Minggu 09:00 - 18:00